5 Jenis tanaman herbal yang berkhasiat

 5 Jenis tanaman herbal yang berkhasiat:

 Terdapat banyak sekali jenis tanaman alami atau bisa di sebut juga dengan herbal yang banyak mengandung khasiat yang sangat berguna untuk tubuh kita.


1.Jahe

 Sudah tidak asing lagi tanaman yang satu ini selain di jadikan rempah untuk bahan masakan ternyata jahe banyak mengandung khasiat yang sangat bermanfaat.

Kandungan jahe:

-Zat besi

-protein

-Sodium

-Vitamin c

Manfaat jahe:

-Dapat di jadikan minuman penghangat tubuh

-Bisa di gunakan untuk ramuan herbal diet

-Mengurangi rasa mual

-Menurunkan kadar gula

-Membatu melancarkan pencernaan


2.Kunyit/Kunir


 Hampir sama dengan jahe tanaman kunyit juga bukan sekedar di jadikan bumbu masakan tetapi sangat banyak mengandung khasiat dan manfaat bagi tubuh kita.

Kandungan yang terdapat pada kunyit/kunir:

-Kalsium 

-Protein

-Vitamin c

Manfaat kunir/kunyit:

-Membantu meningkatkan daya imunitas tubuh

-Dapat mengurangi gejala terjadi nya kanker

-Menstabilkan gula darah

-Mengurangi rasa nyeri ketika haid


3.Daun cincau:


 Mungkin yang ada di benak kita mendengar kata cincau  sudah pasti minuman cincau yang di campur dengan es batu kemudian di tambah susu dan di minum saat cuaca panas tetapi bukan hanya itu saja manfaat dari cincau.

 Daun cincau juga meiliki manfaat atau khasiat yang sangat berguna bagi kesehatan tubuh kita.

Kandungan daun cincau:

-Mengandung vitamin A dan B

-Mengandung protein

-Karbohidrat

Manfaat daun cincau:

-Dapat megurangi dehidrasi 

-Bisa di gunakan untuk bahan pembuatan masker wajah

-Sebagai obat panas dalam

-Melancarkan pencernaan


4.Gingseng


 Jenis tanaman yang satu ini tentu sudah banyak terbukti di gunakan banyak orang untuk di jadikan berbagai macam pengobatan dan di gunakan sebagai obat herbal yang tak hanya di Indonesia banyak sekali negara-negara di asia yan menggunakan tanaman yang satu ini.

Kandungan nutrisi yang terdapat pada gingseng:

-Vitamin

-Kalium

-Zat aktif  gintonin dan ginsenosida

Manfaat mengkonsumsi gingseng:

-Menambah stamina untuk pria

-Mencegah ejakulasi dini

-Dapat mengurangi stres

-Menambah kekebalan tubuh

-Menetralkan zat racun dalam tubuh

-Mencegah kanker

-Obat flu


5.Jeruk lemon


  Selain rasanya yang asam ternyata buah yang satu ini banyak mengandung manfaat 

Kandungan yang terdapat pada buah jeruk lemon:

-Protein

-Kalsium

-vitamin c

-Serat

-Karbohidrat

Manfaat mengkonsumsi buah jeruk lemon:

-Membantu menjaga kesehatan kulit

-Membantu menurunkan berat badan

-Meningkatkan daya tahan tubuh

-Mengurangi kadar gula













Komentar

Postingan populer dari blog ini

8 keuntungan menjadi seorang blogger

3 keuntungan TIMNAS Indonesia keluar dari AFF

Tips merawat kucing kampung